Sunday, August 16, 2009

Olimpiade Matematika dan IPA SD/MI

Olimpiade Matematika dan IPA tingkat SD/MI telah dirilis sejak tahun 2003. Kegiatan ini merupakan salah satu wadah strategis untuk merealisasikan paradigma pendidikan yang mengedepankan peningkatan daya nalar, kreativitas, serta berpikir kritis.
Sunday, August 09, 2009

Evaluasi Sumber Penghasilan

Safak Muhammad penulis buku Keberkahan Finansial,menceritakan bahwa seorang temannya bercerita kepadanya. Dia memiliki teman yang bekerja sebagai audit internal di sebuah bank BUMN, menggelapkan (korupsi) uang sebesar Rp. 1,4 milyar.

Peristiwa yang terjadi pada 1990-an itu berawal ketika di tempatnya bekerja ada pergantian sistem teknologi. Dalam pergantian sistem teknologi biasanya selalu ada selisih antara catatan keuangan sebelum dan sesudah pergantian sistem.

Wednesday, August 05, 2009

Karakteristik untuk penyelesaian masalah

Di Amerika Serikat, penyelidikan tentang Pemecahan Masalah telah dilakukan beberapa puluh tahun yang lalu. Diantaranya penyelidikan dilakukan oleh Dodson (1971); Hollander (1974). Menurut mereka kemampuan pemecahan masalah yang harus ditumbuhkan adalah:

Strategi untuk Pemecahan Masalah

Berhadapan dengan sesuatu yang tidak rutin dan kemudian menyelesaikannya merupakan ciri khas bagi makhluk hidup yang berakal. Pembelajaran pemecahan masalah (problem solving) tidak sama dengan pembelajaran biasa.

Sekilas tentang olimpiade matematika

Olimpiade Matematika Internasional (International Mathematical Olypmiad) merupakan kompetisi Matematika untuk murid SMA yang diikuti oleh lebih dari 80 negara. Pertama kali IMO (International Mathematical Olypmiad) diadakan pada tahun 1959 di Rumania sebagai kegiatan regional negara-negara Eropa Timur.


Sumber: Langkah Awal Menuju ke Olimpiade Matematika, Wono Setya Budhi