Friday, October 19, 2012

Mengaktifkan sign up di Moodle

Mengaktifkan User SignUp di Moodle:
  1. Loginlah sebagai Administrator dan Klik Turn Editing On pada menu Settings, Front page settings. 
  2. Selanjutnya klik Settings >Site Administration>Plugins>Authentication>Manage authentication. Aktifkan icon the email-based self-registration dengan mengeklik gambar mata, sehingga gambar mata menjadi terbuka (enabled). 
  3. Selanjutnya pada Common Setting, Berilah nilai pada Self Registration dengan Email-based self-registration. Sedangkan untuk pengaturan lainnya, biarkan apa adanya. 
  4. Klik tombol Save Changes, untuk menyimpan perubahan yang sudah anda lakukan. Cara ini memungkinkan user untuk membuat account mereka sendiri melalui tombol ‘Buat account baru’ / ‘Create new account‘ pada halaman login. Selanjutnya user akan menerima email konfirmasi yang berisi username dan password login mereka.

 Sumber : http://amiroh.web.id/mengaktifkan-user-sign-up-di-moodle-2-2/

0 comments: